Dunia Pertanian

Tanaman Muda, Tanaman Tua Atau Keras, Mencangkok

Recent in Sports

Senin, 04 Desember 2017

SYARAT PERTUMBUHAN PADI PADA IKLIM DAN PH TANAH


SYARAT PERTUMBUHAN PADI PADA IKLIM DAN PH TANAH


1. Iklim

  • Tanaman padi dapat tumbuh dengan baik pada curah hujan rata-rata 200 mm/bulan atau curah hujan yang dikehendaki 1500-2000 mm/tahun.
  • Tanaman padi dapat tumbuh dengan baik pada temperatur 150-300
  • Dengan Kelembabapan berkisar 40-60 %.
  • Ketersediaan air cukup tinggi.
  • Ketersediaan sinar matahari memadai.


2. Media Tanah

  • •Tanah bervariasi tergantung iklim, mulai berpasir, lempung dan berdebu.
  • •Mengandung bahan organik, unsur hara dan memiliki jenis tanah seperti grumosol, latosol, andosol dan padsolik
  • •Subur, gembur, dan tidak dalam terserang hama.
  • •Memiliki pH 4-7.

3. Ketinggian

  • •Ketinggian tanaman padi yang baik adalah 0-1500 m dpl (diatas permukaan laut).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar